DAERAH

Kapolres: Sepakat Menerima Ikhlas Damai, Pertemuan Terkait MD, Epas Wandik Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Yalimo

Pewarta: A-01

Papua – Guna mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif, aman dan nyaman bagi masyarakat. Kapolres Yalimo bersama masyarakat Distrik Abenaho melaksanakan pembahasan lanjutan terkait meninggalnya alm. Epas Wandik (Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Yalimo) di Halaman Kantor Distrik Abenaho, jalan Trans Papua Wamena-Jayapura Km 65 Distrik Abenaho Kabupaten Yalimo. (19/08/)

Pada hari ini yang dimana kita berkumpul kembali untuk ke tiga kalinya untuk duduk bersama-sama melaksanakan penyelesaian permasalahan atas meninggalnya alm, Saudara Epas Wandik (Wakil Ketua II DPRD Kab. Yalimo). banyak yang sudah hadir, Sebelum kita mulai pembahasan, mari kita minta tuntunan Tuhan yang diawali dengan berdoa bersama-sama.

Kapten Budi Syahrial Danposramil. Silahkan semua laksanakan penyelesaian permasalahan ini tanpa ada keributan, tanpa aksi anarkis. Seperti yang Bapak kapolres sampaikan bahwa hati boleh panas tapi fikiran tetap dingin. apa yang sudah menjadi kemarin itu cukup sampai disana, sekarang hanya dibuka lembar baru agar tidak kembali ke permasalahan yang lalu, karena itu sudah selesai. Kasian Bapak Kapolres Yalimo sudah datang jauh-jauh dari Elelim untuk bapak-bapak sekalian untuk membantu bapak-bapak sekalian. Tegasnya.

Penyampaian Bapak Manoa Wandik Pihak Alm. Epas Wandik, Saya akan memberikan pandangan umum yaitu, kami yang masuk di Kantor Distrik ini kami akan mendengar masukan dari pihak partai dan pihak om-om terus dari pihak korban untuk itu saya menghimbau pada saat pihak om-om/terduga atau pihak partai saat memasukan pendapat diharapkan tetap tenang dan jangan saling ribut yang nantinya akan berujung anarkis. Tuturnya.

Akhir dari pertemuan berlangsung aman dan damai. (*)

(Visited 38 times, 1 visits today)